top of page
Search

Kekosongan Mencekik

Writer: kertas berbicarakertas berbicara

Dia lebih mencintai tembok di banding cermin,

tembok tak pernah menunjukan ketakutan terbersarnya,

sementara cermin tidak.


Sesungguhnya dia telah hilang, jiwanya terbelenggu di pengasingan, sebelumnya dia mengubur kenyataan-kenyataan yang membuatnya tetap hidup; dia menjalani hari di antara kematian dan kesunyian, lain hal dengan ketenangan tapi kekosongan yang mencekik.



Judul Artwork: Dust in Me

Dibuat: 2023 Masehi

©fiqikholiq

 
 
 

Recent Posts

See All

Comments


Post: Blog2_Post
bottom of page